Kumpulan nama anak islami laki laki berawalan huruf A. Bismillah. Nama Bayi laki-laki Islami Satu Kata Berawalan Huruf A Dan Artinya.
Untuk Anda yang tengah menanti lahirnya buah hati ke dunia, Anda perlu mempersiapkan segala perlengkapan yang harus dimiliki. Tak hanya barang, nama pun menjadi hal penting yang harus Anda persiapkan untuk menyambut buah hati. Nama yang memiliki makna indah dan sesuai dengan harapan doa orang tua, seperti nama bayi laki-laki islami.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Pertama
Untuk itu, berikut ini beberapa ide nama-nama bayi laki-laki islami yang mungkin bisa menjadi pilihan Anda.
Nama Bayi laki-laki Islami Berawalan Huruf A dan Artinya :
Aayan
Nama ini berasal dari bahasa arab, nama yang cocok diberikan untuk bayi laki-laki ini memiliki arti Karunia Allah.
Abbas (tulisan arab:عباس)
Nama ini memiliki arti singa, bersungguh-sungguh dan pemimpin. Abbas juga adalah nama dari saudara bungsu ayah Nabi , atau paman dari Nabi Muhammad Shalallahu ‘alaihi wa sallam.
Abid
Abid berarti orang yang menyembah Tuhan dengan merendahkan diri dan berkhidmat serta taat kepadaNya.
Abizar
Nama ini berasal dari bahasa Arab yang memiliki arti menyebarkan. Nama Abizar adalah nama yang dimiliki juga oleh salah satu sahabat Rasulullah, yaitu Abizar Al Ghifari yang namanya memiliki makna sama dengan kisah menjadi beliau sebgai penyebar sekaligus pejuang agama Islam.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya 1
Abqary (tulisan arab: أبقاري)
Nama Abqary adalah nama yang diberikan untuk anak bayi laki-laki islam. Nama ini memiliki makna sangat bagus, yaitu; Jenius, pintar, cerdas.
Adnan
Arti dari kata Adnan dalam bahasa Arab adalah menyenangkan, orang yang diberkah, penghuni tetap, dan orang yang menetap. Di negara Arab dan negara yang memiliki penduduk muslim, semisal Indonesia, Malaysia dan selainnya, nama ini digunakan untuk menamai bayi laki-laki.
Adil
Adil berasal dari bahasa Arab yang berarti berada di tengah-tengah, jujur, lurus, dan tulus. Nama adil cocok diberikan kepada bayi berjenis kelamin laki-laki.
Afif
Arti kata yang berasal dari bahasa arab ini memiliki arti punya harga diri.
Afreen
Nama yang berasal dari bahasa arab dan memiliki arti indah. Merupakan nama yang diberikan untuk bayi laki-laki yang kita harapkan agar dilahirkan dengan dikaruniai keindahan oleh Allah.
Ahad
Kata ahad berasal dari bahasa arab yang berarti satu, selain itu ahad juga merupakan nama hari dalam islam. Nama ini juga bisa kita berikan kepada bayi laki-laki yang lahir pada hari ahad.
Aidan
Aidan merupakan nama yang berasal dari bahasa arab. Nama ini cocok diberikan untuk si bayi laki-laki. Arti dari nama ini adalah pohon palem yang tinggi. Pohon palem sendiri dipercaya memiliki makna kebangkitan, kehormatan.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Kedua
Aisar
Nama Aisar adalah nama yang berasal dari Arab (Islam), yang artinya adalah Yang senang, mudah. Nama ini biasa diberikan untuk seorang anak Laki-Laki.
Ajwad
Arti nama Ajwad adalah Yang lebih pemurah. Nama ini berasal dari bahasa arab yang diberikan untuk bayi Laki-Laki.
Akhtar
Nama ini dalam bahasa arab memiliki arti yaitu Yang terpilih.
Akmal
Nama ini dalam bahasa arab memiliki arti sempurna atau lengkap.
Akram
Nama Akram berasal dari bahasa arab (Islam) yang artinya adalah Sangat dermawan.
Ala
Nama yang berasal dari bahasa arab ini memiliki arti Tinggi, mulia. Diberikan kepada bayi laki-laki yang diharapkan kelak memiliki kedudukan tinggi dan mulia.
Ali
Adalah nama yang berasal dari bahasa arab dan islam. Arti dari nama Ali yakni berhati mulia, sangat baik, dan merupakan seorang pemenang. Ali juga merupakan sebuah nama yang diambil dari seorang sahabat serta menantu Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wa sallam, yaitu Ali bin Abi Thalib.
Situs kami lainnya Jasa Bangun rumah 2 lantai Jogja Harga Bangunan per Meter Terjangkau.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Ketiga
Alim
Nama Alim artinya adalah Berilmu atau Yang Mengetahui yang diberikan untuk seorang anak Laki-laki. Nama Alim berasal dari Arab (Islam)
Allama
Nama yang berasal dari bahasa arab ini memiliki arti seorang pembelajar, pengajar
Aluf
Nama dari bahasa arab ini memiliki arti ramah, memiliki banyak teman.
Altaaf
Nama yang berasal dari bahasa arab ini sangat jarang kita temui, namun memiliki yang sangat baik, yaitu baik hati dan lemah lembut. nama bayi laki-laki yang diharapkan kebaikan hatinya jug kelemah-lembutannya bisa dinamai dengan nama ini.
Alvan
Alvan merupakan nama yang diambil dari bahasa arab untuk bayi laki-laki. Arti dari nama ini adalah agung .
Alzam
Nama ini berasal dari bahasa arab yang berarti tekun. Nama ini biasa diberikan kepada bayi laki-laki, dan diharapkan dalam pertumbuhannya kelak akan menjadi pribadi yang tekun.
Al yasa’ (nama nabi)
Nama Alyasa berasal dari bahasa arab. ini juga dikenal dalm agama Islam karena merupakan salah satu nama Nabi dari Nabi-Nabi yang Ditutus oleh Allah. Nama yang biasa diberikan untuk bayi laki-laki ini memiliki makna Allah adalah keselamatan.
Amr
Nama ini berasal dari bahasa arab (Islam), memiliki pemimpin, memerintah. Nama ini juga digunakan oleh sahabat Rasulullah yang bernama Amr bin Ash.
Amal
Nama yang berasal dari bahasa arab atau islam ini bermakna penuh pengharapan, cita-cita. Nama ini bisa kita berikan kepada bayi laki-laki dengan harapan dan doa agar kelak bayi tersebut bisa tumbuh diliputi dengan harapan dan cita-cita kebaikan.
Baca Juga : Hanya dengan biaya Jasa Bangun rumah 2 lantai semarang mulai Rp2.750.000 per meter, Anda sudah bisa membangun hunian pribadi maupun bangunan komersial lain dengan hasil yang memuaskan.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Keempat
Ameer
Nama yang berasal dari bahasa arab ini memiliki arti penguasa atau pemimpin . Sehingga bayi laki-laki yang dinamai dengan nama ini kelak bisa menjadi pemimpin yang baik.
Ammar
Nama ini berasal dari bahasa arab, memiliki arti menjadi makmur, pembangun .
Amir (tulisan arab : أمير)
Amir/ãmir dalam bahasa arab memiliki arti pemimpin atau jendral, kemudian menjadi juga pangeran ; juga diterjemahkan menjadi emir, aamir atau ameer yang merupakan sebuah gelar bangsawan tinggi, digunakan di kebanyakan negara arab di Timur Tengah dan juga Afrik Utara.
Aqib
Aqib adalah nama yang berasal dari bahasa arab yang biasa diberikan kepada bayi Laki-laki. Artinya adalah Balasan yang baik.
Aqif
Nama Aqif dalam bahasa arab dan islam memiliki makna fokus, terikat, atau setia.
Aqil
Nama bayi laki-laki yang berasal dari bahasa arab ini. Meski nama ini jarang dipakai namun layak untuk kita berikan kepada sang buah hati sebagai harapan dan doa kebaikan baginya karena memiliki arti yang sangat baik, yaitu cerdas dan pintar.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Kelima
Ashar
Nama Ashar merupakan nama dari bahasa arab yang artinya Kesembuhan; Tuhan memberkati.
Ahsan (tulisan arab : اَحْسَن)
Merupakan nama yang berasal dari bahasa arab dan juga kata yang terdapat dalam Al Quran pada Surat Fussilat Ayat 34. Arti dari nama Ahsan berasal dari bahasa arab yaitu اَحْسَن yang artinya Sangat Baik . Nama Ahsan merupakan nama dengan huruf awal A yang cocok digunakan untuk bayi laki-laki.
Arham
Nama Arham berasal dari bahasa arab yang biasa diberikan kepada bayi laki-laki. Arham memiliki arti baik danpenuh kasih.
Arsalan
Nama yang berasal dari bahasa arab untuk bayi laki-laki ini memiliki arti singa, berani, bukan penakut.
Asif
Nama Asif dalam bahasa arab (Islam) artinya adalah Pemaaf . Nama ini diberikan untuk bayi Laki-laki.
Asim
Nama Asim dalam bahasa arab (Islam) artinya adalah Pelindung, penjaga yang diberikan untuk bayi Laki-laki
Ahil
Dalam bahasa Arab, nama Ahil mempunyai makna pemimpin yang hebat. Nama ini cocok diberikan kepada bayi laki-laki yang diharapkan kelak menjadi seseorang yang ahli dalam memimpin.
Aashir
Nama ini dalam bahasa arab untuk bayi laki-laki ini memiliki arti yaitu yang hidup.
Jasa Bangun Rumah Solo berkualitas penyedia jasa borong bangunan dan renovasi rumah mulai harga Rp 2.700.000,- permeter.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya Keenam
Aashiq (Tulisan arab : عاشق)
Nama ini dalam bahasa arab memiliki arti yaitu pecinta, diberikan kepada bayi laki-laki agar kelak memiliki rasa cinta dalam kehidupannya
Arbaaz
Nama bayi laki-laki ini berasal dari bahasa arab yang berarti elang, atau bisa dimaknai dengan bermata tajam.
Armaan
Nama ini berasal dari bahasa arab yang biasa diberikan kepada bayi laki-laki. Nama ini artinya adalah harapan
Askari
Nama untuk bayi laki-laki ini berasal dari bahasa arab dan memiliki arti yaitu prajurit
Asir
Asir adalah nama bayi laki-laki yang dalam bahasa arab (Islami) berarti Menawan, menarik.
Ayman
Nama ini memiliki arti berkat, keberuntungan, dan kekuatan
Ayyub
Ayyub adalah nama bayi laki-laki yang berasal dari bahasa arab (Islam), memiliki arti Yang Banyak Kembali. Nama ini juga merupakan nama dari salah satu Nabi yang Diutus oleh Allah.
Azad
Nama ini dalam bahasa arab memiliki arti bebas, merdeka.
Kumpulan nama anak islami laki laki A dan Artinya ketujuh
Aziz
Nama ini memiliki arti yang mulia, yang kuat, kekasih. Nama ini juga merupakan nama
Azhar
Nama ini dalam bahasa arab memiliki arti yang baik yaitu bercahaya, lebih cerah, yang berseri, yang gemilang .
Azraf ( tulisan arab : أذرف )
Nama bayi laki-laki ini dalam bahasa arab memiliki arti elegan, menawan.
Demikan beberapa referensi dari kami Kambing aqiqah solo tentang nama bayi laki-laki islami berawalan huruf A untuk si buah hati yang semoga nanti menadi anak shalih dan pintar. Tidak hanya sebagai sebuah doa, nama juga menjadi cerminan kasih sayang orang tua.
Apakah dari nama-nama tersebut ada yang menjadi pilihan Anda untuk buah hati?
Semoga bermanfaat.
Baarakallahu fiikum (semoga Allah memberkahi kalian).